• Beranda
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • SOP
  • Tentang Kami
  • Tim Redaksi
No Result
View All Result
Aktual di Era Milenial
  • Internasional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Cerpen
  • Daerah
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kriminal
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
Aktual di Era Milenial
  • Advertorial
  • Berita
    • Internasional
    • Nasional
  • Bisnis
  • Cerpen
  • Daerah
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Kota Jambi
    • Merangin
    • Muarojambi
    • Sarolangun
    • Sungaipenuh
    • Tanjab Barat
    • Tanjab Timur
    • Tebo
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kriminal
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
Aktual di Era Milenial
No Result
View All Result
  • Advertorial
  • Berita
  • Bisnis
  • Cerpen
  • Daerah
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kriminal
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik

Asumsi dan Narasi Survei Dalam Diskusi Warung Kopi Pilgub Jambi

by Nia
01/11/2020
in Opini
Reading Time: 3 mins read


Oleh ; Dr. Noviardi Ferzi, SE.MM
Direktur Media Center FU SN

Rubrikjambi, Jambi – Bisakah mengukur kekuatan para calon Gubernur Jambi dengan mengunakan 800 an Responden ? Tanya seorang teman ngopi yang sebetulnya jarang sekali ketemu selain dari media sosial kemarin.

Pertanyaan ini kujawab ” Ohh tentu bisa selama yang diwawancarai mewakili populasi jelasku, dan setelahnya diskusi kami panjang lebar, keluar masuk ranah statistik, asumsi dan narasi hingga masuk kembali pada metodologi survei politik, uniknya kesemua obrolan praktis itu terjadi di salah satu warung kopi di Kota Jambi bukan ranah seminar atau dialog formal. “

Politik hari ini memang melahirkan asumsi dan narasinya sendiri, tidak lagi mengalir apa adanya mengikuti gaya dari seorang calon.  Dalam konteks ini hampir semua pendukung memiliki asumsi sendiri tentang calon Gubernur yang didukungnya, karena asumsi sudah dikembangkan narasi politik pun mengikuti.

Salah satu narasi yang kini menjadi trend dan selalu dikembangkan oleh tim ses atau pendukung adalah tentang survei Pilgub Jambi dengan segala dimensinya.

” Survei lembaga anu nov (sembari menyebut nama lembaga survei papan atas di Ibukota ) calon saya sudah 40 persen Elektabilitas nya, hampir semua pemilih wanita memilih kami, dan kandidat anu tertinggal jauh, ungkap teman bicara saya penuh semangat. ” 

Sebenarnya saya cukup terkejut ketika ia mampu berbicara tentang kontruksi pengenalan calon (Popularitas), penerimaan calon (Akseptabilitas) hingga tingkat keterpilihan (Elektabilitas) secara baik ditambah bonus cerita bagaimana bisnis survei dijalankan dan pembuktian melalui pembicaraan telpon dengan pimpinan salah satu lembaga survei di Jakarta bahwa survei calonnya lagi dikerjakan.

Keterkejutan yang lebih pada bentuk kekaguman sebenarnya, mengingat pekerjaan teman tersebut sebenarnya bergerak di sektor Konstruksi dan kini ia menjadi tim sukses seorang calon gubernur. Rasa kagum ini bertambah saat terbayang dalam benak saya menjelang pencalegan 2014 silam, sang teman masih sibuk ngurus paket C nya untuk bisa nyaleg, walau akhirnya tak jadi nyaleg untuk fokus usaha, tapi kemampuannya untuk berbicara survei dengan konstruks lengkapnya mendekati pengamat sekalipun. Nampaknya survei telah menjadi obrolan warung kopi yang amat populer, siapa saja bisa membicarakannya tanpa melihat status, pekerjaan dan pendidikan lagi.

Namun kondisi ini tentu saja menimbulkan dis informasi di dunia survei itu sendiri sebenarnya. Karena jika bicara akurasi dari data yang di obrolkan pembicaraan di warung kopi justru amat bias, suka – suka dan tidak bisa dijadikan rujukan sama sekali, tergantung siapa yang ngobrol dan di pihak mana ia berada dalam Pilgub kali ini.

Selaku pihak yang sering melakukan survei pilkada, lembaga survei sendiri sebenarnya selalu diminta tidak banyak bicara tentang hasil surveinya, penulis bahkan pernah di datangi ke Jambi oleh bakal calon Walikota Sawahlunto Sumatera Barat,hanya untuk presentasi Survei, karena takut datanya bocor atau diketahui pihak yang tidak perlu.

” Saya takut orang salah mengartikan datanya bang nov, kan kacau nanti, ungkap bakal calon walikota yang berprofesi dokter gigi tersebut. “

Kekhawatiran seperti yang ditunjukkan bakal calon walikota ini sebenarnya mewakili dari kegunaan dasar dari survei pilkada dilakukan. Dahulu awalnya survei dilakukan untuk pemetaan kekuatan seorang calon, dari hasil surveilah diketahui strategi apa yang akan dilakukan dengan tingkat kekuatan yang ada, disinilah pentingnya silent sebuah survei, karena jika sudah diketahui orang banyak, strategi yang dirumuskan pun akan kurang efektifitas nya. Jadi survei yang baik adalah survei yang tidak diobrolkan dalam ranah publik, karena itu bagian dari sebuah strategi.

Namun, itu hanya pemahaman saya buktinya kini banyak calon dan tim suksesnya menjadikan Survei alat propaganda tentang peluang menang mereka. Sah – sah saja sih, walau kini dosis pembicaraan tentang Survei sudah amat berlebih, sehingga orang tak bisa lagi membedakan mana yang betulan dan mana yang hanya cerita di warung kopi. Wallahu alam bishawab(*)

Tags: Calon GubernurDirektur Media Center FU SNTim Pemenangan Fachrori Umar - Syafril
Share134Tweet84SendShareSend

Related Posts

Berita

4,1 Ribu KK PPTSB, Dukung Penuh Fachrori-Syafril

by Nia
30/11/2020
Berita

Menangkan Fachrori-Syafril, AHY Turun Gunung

by Nia
22/11/2020
Berita

Kampanyekan Fachrori-Syafril, Cik Bur Sudah Berkeliling Provinsi Jambi

by Nia
22/11/2020
Opini

Retorika Yang Hilang Subtansi Dalam Debat Pilgub Jambi

by Nia
22/11/2020
Berita

Elemen Penting Yang Harus Ditingkatkan, Ini Visi Misi Jambi Berkah

by Nia
21/11/2020
Next Post

SN Putra Daerah Kerinci,  Masyarakat Sitinjau Laut Kompak Pilih Fachrori-Syafril

Mantan Bupati Kerinci Murasman Teteskan Air Mata, Haris Ini Anak Saya

Mancing Udang Bareng Anak Teratai

Kenang Jasa Pemekaran Kerinci- Sungaipenuh, SN Ziarah Ke Makam Mantan Bupati H. Fauzi Siin

Ardy Daud Harap Pilkada Aman Dari Covid-19

Discussion about this post

No Result
View All Result

SMSI

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ditinggal Makan, 90 Juta Uang Raib di Gondol Rampok

24/02/2023

Tolak Rizieq Shihab di Jambi, Ini Yang Dilakukan Aliansi Rakyat Jambi Tentram dan Damai (AUR)

13/12/2020

Pernyataan Pers Gubernur Jambi, Terhadap Hasil Perhitungan Pilkada Provinsi Jambi

11/12/2020

Dosen UNJA Ditemukan Tewas Gantung Diri

19/11/2020

18 Januari Batal Sekolah Tatap Muka, Ini Alasannya

22/01/2021

Mengenal Dr. dr. Hj. Nadiyah Maulana, Sp.OG Rektor Wanita Pertama di Jambi

05/09/2021

Puluhan Masa Geruduk Kantor BWSS, Ini masalahnya

19/08/2020

Anak Tega Bunuh Ibu dan Aniaya Ayahnya Hingga Kritis, Ini Penyebabnya

11/12/2020

Jeff dan Nurul Menyandang Gelar Wakil III Duta Batik Provinsi Jambi 2021

09/11/2021

Pimpin 3 Partai Koalisi, Ramli Thaha Diangkat  Menjadi Direktur Kampanye Pemenangan

06/09/2020

Tingkatkan Kesejahteraan Petani Jambi, Pemerintah Harus Terapkan Aspal Campur Karet

0

Dishub Kota Jambi Berikan Atribut Baru Kepada Jukir Resmi

0

IHSG Tunjukan Tren Kenaikan, FAC Sekuritas: Farmasi Saham Terbaik Dibeli

0

Pegawai RSUD Raden Mattaher Unjuk Rasa di DPRD, Kamaludin Havis: Segera Penuhi Hak Para Medis!

0

New Normal, Bank Mandiri Area Jambi lakukan  Layanan Transaksi Dirumah

0

Pemprov jambi Delapan Kali Berturut Raih Opini WTP Fachrori: OPD tingkatkan kinerja dan laporan keuangan

0


Sisakan 4 calon sekda, Tahapan assessment dilakukan via daring

0

Sudirman, Peserta Pertama Tahapan Wawancara Calon  Sekda 

0
Foto: Rubrik jambi

PUPR Provinsi Gandeng Nakertrans 
Kuatkan Kompetensi Pekerja Konstruksi K3 Bersertifikat

0

PPDB online SMA/SMK, Dewan Minta Disdik Provinsi Prioritaskan Masyarakat Miskin

0

Al Haris Lakukan Rotasi Jabatan, 6 Pejabat Eselon II Dilantik

20/05/2025

Al Haris Tegaskan Komitmen Dukung Program Tiga Juta Rumah

19/05/2025

Gubernur Al Haris: Tali Tigo Sapilin Pilar Pembangunan Provinsi Jambi

28/04/2025

Al Haris Ikut Nyoblos Ketua RT dan Jadikan Rumahnya TPS

19/05/2025

Al Haris Apresiasi ITB Cetak Pengusaha Muda

19/05/2025

Al Haris Ajak APDESI Sukseskan Program Asta Cita Presiden Prabowo Membangun Desa

19/05/2025

XLSMART Resmi Berdiri, Kekuatan Baru Masa Depan Digital Indonesia

18/04/2025

Sidang Gugatan Perdata Sengketa Tanah Pendi Kembali Tertunda, Kuasa Hukum Pendi Desak Pengadilan Ganti Juru Sita

16/04/2025

Hari Ketiga Lebaran, Gubernur Al Haris Tekankan Kekompakan Antar Bupati/Wali Kota

03/04/2025

Anggota DPRD Provinsi Jambi Imbau Pemudik Berhati-hati di Perjalanan

05/05/2025
  • Beranda
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • SOP
  • Tentang Kami
  • Tim Redaksi
Iklan dan Kerjasama +62 812-7837-3641

© 2020 Rubrik Jambi - Lorong Veteran, RT 04, Kelurahan Bagan Pete, Kecamatan Alam Barajo, Jambi 36129. Developed by Ara.

No Result
View All Result
  • Advertorial
  • Berita
    • Internasional
    • Nasional
  • Bisnis
  • Cerpen
  • Daerah
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Kota Jambi
    • Merangin
    • Muarojambi
    • Sarolangun
    • Sungaipenuh
    • Tanjab Barat
    • Tanjab Timur
    • Tebo
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kriminal
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik

© 2020 Rubrik Jambi - Lorong Veteran, RT 04, Kelurahan Bagan Pete, Kecamatan Alam Barajo, Jambi 36129. Developed by Ara.